Budaya Sumatera Utara, dari Tarian hingga Kerajinan
Pecinta Budaya Batak – Budaya Sumatera Utara begitu banyak. Daerah yang dihuni lebih dari empat suku ini memiliki keberagaman budaya di wilayahnya. Dilansir dari portal resmi Kemendikbud, diketahui, provinsi ini dihuni oleh banyak suku bangsa yang tergolong dari Melayu Tua dan Melayu Muda. Namun, penduduk asli provinsi ini terdiri dari Suku Melayu, Suku Batak, Suku […]